Formula Kromosom Normal AABBCC. Jika Terjadi Monosomi, Formula Kromosom Adalah – Apakah kamu sedang kesulitan menjawab pertanyaan mengenai Formula Kromosom Normal AABBCC. Jika Terjadi Monosomi, Formula Kromosom Adalah ?. Jika Iya, maka kamu berada halaman yang tepat. Kami telah mengumpulkan 5 jawaban mengenai Formula Kromosom Normal AABBCC. Jika Terjadi Monosomi, Formula Kromosom Adalah. Silakan baca lebih lanjut di bawah.
Daftar Isi
5 Jawaban Mengenai Formula Kromosom Normal AABBCC. Jika Terjadi Monosomi, Formula Kromosom Adalah
Suatu makhluk hidup
Pertanyaan:
Suatu makhluk hidup memiliki kromosom dengan formula 32AA+XX.berdasarkan formula tersebut,berapa jumlah kromosom tubuh dan kromosom kelamin yg dimilikinnnya
Jawaban:
Suatu makhluk hidup memiliki kromosom dengan formula 32AA+XX.berdasarkan formula tersebut maka
jumlah kromosom tubuh yang dimilikinya adalah 32 pasang atau 64 buah. tanda AA menunjukkan bahwa itu pasang. bila ditulis hanya satu A saja maka penulisan autosom atau kromosom tubuhnya adalah 64A
dan kromosom kelamin yg dimilikinnya adalah XX yang menunjukkan bahwa makhluk hidup tersebut berjenis kelamin betina atau wanita. berbeda dengan jantan atau laki laki yang memiliki gonosom XY
kelas : XI SMA
kata kunci : kromosom
materi : sistem reproduksi manusia
Suatu organisme memiliki
Pertanyaan:
Suatu organisme memiliki kromosom dengan formula 29 AA + XX.Berdasarkan formula tersebut jumlah kromosom yang dimilikinya adalah
Jawaban:
Jawaban:
49 kromos
Penjelasan:
maaf kalo salh!!! terima kasih
Suatu makhluk hidup
Pertanyaan:
suatu makhluk hidup memiliki kromosom dengan formula 32AA+XX berdasarkan formula tersebut berapa jumlah kromosom tubuh dan kromosom kelamin yang dimilikinya
Jawaban:
Makhluk hidup memiliki sel tubuh dengan sifat kromosom 2n atau diploid, sedangkan sel gametnya memiliki sifat kromosom n atau haploid.
Suatu makhluk hidup memiliki kromosom dengan formula 32AA+XX berdasarkan formula tersebut maka dapat dihitung:
– Jumlah kromosom tubuh yang dimilikinya yaitu 66 buah kromosom.
– Jumlah kromosom kelamin yang dimilikinya yaitu 33 buah kromosom.
PEMBAHASAN LEBIH LANJUT:
Kromosom merupakan benang benang halus di dalam inti sel yang bertanggung jawab pada pewarisan sifat makhluk hidup.
Struktur kromosom memiliki bagian antara lain:
1. Sentromer, berfungsi sebagai tempat melekatnya benang spindle saat pembelahan sel
2. Lengan kromosom
3. Kromonema
4. Kromomer. Berupa granula di dalam kromosom yang berisi gen
5. Kromiol
6. Matriks
7. Selaput membran
8. Satelit
9. Telomere, merupakan ujung dari kromosom yang dapat mencegah untaian benang DNA terurai
Berdasarkan letak sentromer, maka kromosom dibagi menjadi empat tipe yaitu:
1. Metasentrik
2. Sub metasentrik
3. Akrosentrik
4. Telosentrik
Pada setiap sel makhluk hidup terdapat dua jenis kromosom yaitu:
1. Autosom
2. Gonosom
Semoga penjelasan di atas cukup membantu kalian dalam memahami materi ini ya. Nah, soal soal lain yang terkait dengan kategori bab diatas dapat dilihat pada link berikut ini ya:
- Kromosom, DNA dan RNA : https://brainly.co.id/tugas/17499222
- Lokasi DNA https://brainly.co.id/tugas/9560797
- Struktur DNA : https://brainly.co.id/tugas/15984088
Mata pelajaran: Biologi
Kelas: XI
Kategori: Materi Genetika
Kata kunci: Kromosom
Kode kategori berdasarkan kurikulum K13: 12.4.3
Formula kromosom normal
Pertanyaan:
formula kromosom normal AABBCC. jika terjadi monosomi, formua kromosom
adalah
Jawaban:
Jawaban:Aberasi kromosom dapat berupa poliploidi ( perubahan jumblah set kromosom ), aneusomi (perubahan dalam penggandaan kromosom) atau pwrubahan struktur kromosom. Perubahan struktur kromosom meliputi duplikasi, delesi, inversi, translokasi dan inversi.
Pembahasan
Mutasi adalah perubahan gen atau kromosom dari suatu individu yang bersifat menurun. Individu yang mengalami mutasi disebut dengan mutan, dan yang menyebabkan terjadinya mutasi disebut mutagen.
Mutasi dapat dibagi menjadi beberapa macam yaitu mutasi gen dan mutasi kromosom.
A. Mutasi Gen (Mutasi Titik)
Pada mutasi gen tidak terjadi perubahan kromosom, akan tetapi menimbulkan perubahan protein pada saat sintesis protein, sehingga dapat menghasilkan fenotip yang berbeda. Penyebab mutasi gen sebagai berikut:
1. Subtitusi (pertukaran) merupakan peristiwa pertukaran atau pergantian basa nitrogen penyusun DNA, yang dibedakan menjadi:
a. Transisi merupakan pergantian basa nitrogen sejenis. Misalnya antara basa purin dengan purin maupun pirimidin dengan pirimidin. Contoh: T – A diganti menjadi S – G, S – G menjadi T – A.
b. Transversi merupakan pergantian basa nitrogen yang tidak sejenis. Contohnya adalah pergantian basa nitrogen purin dengan pirimidin atau sebaliknya. Contoh: T – A diganti menjadi A – T, G – S menjadi S – G.
2. Adisi atau Insersi (penambahan) merupakan peristiwa penambahan satu atau beberapa basa nitrogen. Contohnnya adalah:
Normal: AAGGGATTA
Mutasi: AAGAGGATTA
3. Delesi (pengurangan) merupakan peristiwa pengurangan satu atau beberapa basa nitrogen. Delesi dapat disebabkan oleh infeksi virus dan radiasi sinar radioaktif. Contohnya adalah:
Normal: AAGGGATTA
Mutasi: AAGGATTA
B. Mutasi Kromosom (Aberasi Kromosom)
Mutasi kromosom dapat mempengaruhi beberapa gen, sehingga mutasi kromosom berakibat lebih nyata pada fenotip atau penampakan individu dibanding mutasi gen.
1. Perubahan Struktur Kromosom
a. Inversi
Inversi merupakan peristiwa perubahan urutan lokus (gen) terbalik atau berpindah sebagai akibat dari kromosom yang terpilin, sehingga menyebabkan terjadinya penyisipan gen-gen pada lokus dengan urutan yang berbeda dengan sebelumnya.
b. Delesi
Delesi disebabkan apabila lengan kromosom patah dan kehilangan sebagian lokusnya. Patahan tersebut dapat menempel pada lengan kromosom homolognya atau bebas tidak menempel pada lengan kromosom yang lain.
c. Duplikasi (penambahan)
Duplikasi merupakan penambahan lokus dari patahan lengan kromosom homolognya. Duplikasi pada kromosom manusia bisa terjadi pada kromosom X atau disebut dengan Fragile X syndrome.
d. Transloksi
Translokasi merupakan pertukaran gen dari satu kromosom ke kromosom lain yang bukan homolognya.
e. Katenasi
Katenasi terjadi bila kromosom mengalami patah di dua tempat. Bagian patah ini akan lepas dan kromosom yang bersangkutan kemudian membulat, sehingga ujung-ujung kromosom yang patah tersebut akan saling berlekatan.
2. Perubahan Jumlah Kromosom
a. Perubahan set (euploidi / poliploidi)
Poliploidi merupakan perubahan pada jumlah n nya (kromosom haploid) artinya suatu keadaan dimana jumlah kromosom yang kurang atau lebih dari normal. Contoh poliploidi sebagai berikut:
Kromosom normal (diploid) adalah AA BB CC DD
Jika terjadi:
Haploid, maka kromosomnya menjadi A B C D
Triploid, maka kromosomnya menjadi AAA BBB CCC DDD
Tetraploid, maka kromosomnya menjadi AAAA BBBB CCCC DDDD
b. Perubahan Penggandaan (Aneusomi)
Aneusomi adalah perubahan jumlah kromosom pada pasangan kromosom (diploid).
Macam-macam aneusomi sebagai barikut:
1). Monosomi (2n – 1), salah satu kromosom pasangannya hanya berjumlah satu. Contohnya A BB CC DD
2) Trisomi (2n – 1), salah satu kromosomnya berjumlah tiga. Contohnya AAA BB CC DD
3). Tetrasomi (2n + 2), salah satu kromosomnya berjumlah empat. Contohnya AAAA BB CC DD
4). Nulisomi (2n – 2), tidak ada pasangan kromosom. Contohnya BB CC DD (pasangan kromosom AA hilang)
5). Monosomi ganda (2n – 1 – 1), satu kromosom pada pasangannya berkurang di dua tempat pasangan kromosom. Contohnya A B CC DD
Pelajari lebih lanjut
1. susunan kromosom sindrom klinefelter: brainly.co.id/tugas/14548116
2. mutasi diam (silent mutation): brainly.co.id/tugas/13954966
3. dampak mutasi pada makhluk hidup: brainly.co.id/tugas/13878254
Detil jawaban
Kelas: 12
Mapel: Biologi
Bab: Mutasi
Kode: 12.4.6
Kata kunci: mutasi, mutasi gen, mutasi kromosom, aberasi kromosom, mutasi titik, poliploidi, aneusomi
Simak lebih lanjut di Brainly.co.id – https://brainly.co.id/tugas/20963113#readmore
Penjelasan:
Suatu makhluk hidup
Pertanyaan:
Suatu makhluk hidup memiliki kromosom dengan formula 32AA+XX.berdasarkan formula tersebut,berapa jumlah kromosom tubuh dan kromosom kelamin yg dimilikinnnya
Jawaban:
Kromosom kelamin = 16 AA + X
Kromosom tubuh = 32 AA + XX
Selain jawaban dari pertanyaan mengenai Formula Kromosom Normal AABBCC. Jika Terjadi Monosomi, Formula Kromosom Adalah, kamu juga bisa mendapatkan kunci jawaban dari soal-soal seperti formula kromosom normal, Suatu organisme memiliki, Suatu makhluk hidup, suatu makhluk hidup, and Suatu makhluk hidup.
. Semoga Bermanfaat untuk kamu yang sedang kesulitan mengerjakan Tugas / Ujian. Terima Kasih.